Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

Drama Korea 2021 Yang Wajib Kalian Tonton (part 1)!

Gambar
 Rekomendasi Drama Korea Yang Lagi Hits dan Wajib Kalian Tonton (part 1)! Mana nih pecinta Drama Korea? Untuk mengisi waktu luang kalian, memang yang paling asik itu nonton Drama Korea, apalagi sekarang ini banyak banget Drama Korea yang lagi hits. Berikut ini beberapa drama korea terbaik 2021 yang wajib kalian tonton! 1. Vincenzo Drama yang dibintangi Song Joong Ki dan Jeon Yeo Bin ini menduduki posisi pertama dari waktu penayangan di seluruh channel. Drama ini menceritakan tentang seorang pengacara dan mafia Italia yang merupakan keturunan asli Korea yang diadopsi oleh keluarga Italia. Konflik yang terjadi pada organisasinya di Italia membuat Vincenzo harus kembali ke korea dan bertemu pengacara Hong Cha Young. Mereka berdua bergabung untuk menghukum para penjahat yang tidak bisa dihukum oleh hukum pengadilan.  2. Mouse Drama ini bercerita tentang Jung Ba Reum (Lee Seung Gi) yang merupakan seorang perwira polisi baru yang harus menghadapi seorang pembunuh psikopat, ya...

5 Novel Wattpad Terbaik Yang Wajib Kamu Baca!

Gambar
 5 Novel Favorit Wattpad Yang Wajib Kamu Baca! Siapa nih yang hobi banget baca novel? Setelah disibukkan dengan kegiatan sehari-hari, nggak ada salahnya dong untuk melakukan kegiatan yang menyenangkan untuk mengisi waktu luang. Salah satunya adalah membaca novel. Berikut 5 novel wattpad terbaik yang wajib kalian baca! 1.    Antares Judul : antares Penulis : rweinda Kategori : fiksi remaja Penerbit : loveable Deskripsi : Ini bukan cerita tentang ketua geng motor bertemu gadis lugu yang harus dilindungi. Lebih dari itu, ini tentang harga diri dan nama baik yang dijunjung tinggi. Antares Sebastian Aldevaro, ketua geng motor Calderioz yang tampan bak Dewa dalam mitologi Yunani. Tapi di balik ketampanannya, Ares dijuluki Iblis pencabut nyawa yang tak berhati. Berkat tangan dingin yang didukung keloyalan dan kesolidan anggotanya, Calderioz pun dikenal akan kehebatan dalam bela diri, strategi penyerangan, penuh intimidasi, dan tak terkalahkan. Bagi lawannya, sangat sulit u...

5 Rekomendasi Film Lokal Untuk Mengisi Waktu Luang, Cek Yuk!

Gambar
Rekomendasi 5 Film Lokal Untuk Mengisi Waktu Luang, Sudah Pernah Nonton? Siapa nih yang gemar nonton film? Menonton adalah kegiatan yang sangat mengasyikkan, apalagi untuk mengisi waktu luang atau sekedar mengusir kebosanan. Biasanya para millennial gemar banget nih menonton film dari film yang bergenre romance, comedy, horror, Action, drama, fantasy, science fiction, dan genre lainnya. Berikut ini rekomendasi film yang cocok buat kalian tonton di waktu luang ataupun dihari weekend . Simak ulasan dibawah ya!   1. Till Death Do Us Part (2021) Film terbaru yang berjudul Till Death Do Us Part ini bergenre romance comedy dan bercampur dengan genre science fiction . Film ini berkisah tentang seorang aktris terkenal Vanesha (Syifa Hadju) yang mengancam akan membunuh kekasihnya, Arya (Rizky Nazar) seorang jurnalis tumbuhan. Namun Arya justru tidak mengenali bahkan mengakui bahwa mereka pernah menjalin suatu hubungan. Wah sepertinya menarik sekali ya. Film yang diproduksi o...

5 Rekomendasi Deretan Café Hits di Bandar Lampung, Millenial dan Instagramable Banget!

Gambar
  Rekomendasi Café Hits di Bandar Lampung, Millenial dan Instagramable Banget! Di era yang semakin modern ini, menambah banyak sekali deretan café-café yang berdiri di tengah-tengah pusat kota bahkan pinggiran kota. Café-café yang bertemakan millennial , aestetik , dan instagramable kini banyak dijumpai di banyak daerah, salah satunya di Kota Bandar Lampung.   Berikut ini lima rekomendasi café hits di Bandar Lampung, simak yuk! 1. Bun Kopi Café yang satu ini jadi tempat favorit para millennial yang ada di Bandar Lampung lho . Café yang menawarkan kenyamanan untuk para pengunjung bagaikan rumah sendiri, apalagi dengan nuansa yang aestetik menambah nilai plus untuk café ini. Bun Kopi menyediakan menu makanan yang kekinian dan juga terdapat menu kopi yang rasanya top banget deh . Jam Operasional : Setiap hari pukul 09.00 – 22.00. Lokasi : 1) Jl. Gajah Mada No.39, Kota Baru, Kec. Tanjung Karang Timur, Bandar Lampung. 2) Jl. Letjen Alamsyah Ratu Prawiranegara No.18, K...